Sampai 18 Agustus, Toyota Lepas 6.567 Unit Mobil - Toyota-Astra Motor (TAM) meraih angka penjualan yang cukup banyak di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017. Totalnya, TAM telah melepas sebanyak 6.567 unit mobil baru di GIIAS 2017, tapi itu belum sampai GIIAS 2017 berakhir.
"Memang kami tidak memberikan target penjualan di GIIAS 2017 ini. Tapi memang tidak menutup kemungkinan adanya SPK (surat pemesanan kendaraan) selama pameran," kata Executive General Manager PT Toyota-Astra Motor (TAM) Fransiscus Soerjopranoto di arena GIIAS 2017 di ICE, BSD City, Tangerang, Sabtu (19/8/2017). AGEN BOLA TERPERCAYA
Sejak 10 Agustus 2017 sampai dengan 18 Agustus 2017, Toyota menjual 6.567 unit mobil. Penjualan terbanyak Toyota di GIIAS 2017 masih ditopang oleh Avanza.
"Penjualan terbanyak masih Avanza 1.863 unit, lalu Calya 1.225 unit, Innova 891 unit, Fortuner 701 unit, Sienta 484 unit, Agya 331 unit dan Voxy 361 unit," kata Soerjo. AGEN CASINO TERBAIK
Soerjo menyebut, penjualan Voxy telah melampaui target penjualan per bulannya. Toyota sebelumnya menargetkan penjualan Voxy hanya sebanyak 100-150 unit per bulan.
"Selanjutnya Fortuner TRD terjual 266 unit, Avanza limited 81 unit dari 150 unit, Sienta limited 8 dari 30 unit, special edition kita sold out, kita kan bikin special edition Agya, Camry dan Corolla Altis," ujar Soerjo.
Angka itu masih bersifat sementara. Sebab, Toyota belum menghitung penjualan pada Sabtu (19/8/2017) hari ini dan Minggu (20/8/2017) besok. AGEN POKER TERBESAR INDONESIA
0 komentar:
Posting Komentar